Rabu, 22 September 2010

IPC Tahitian Noni Berpartisipasi Dalam 39th IVU - WORLD VEGETARIAN CONGRESS

Indonesia Menjadi Tuan Rumah dari 39th IVU
World Vegetarian Congress

Kongres Vegetarian sedunia ke-38 lalu bertempat di Jerman dan ke-40 yang akan datang bertempat di San Fransisco. Kini kesempatan menghadiri kongres dunia ada di depan mata, perhelatan akbar ini akan digelar di Jakarta 1-6 Oktober 2010 di Gedung Pusat Niaga Lantai 6,PRJ Kemayoran- JIEXPO dan 7-8 Oktober 2010 di Bali. Gratis! *Kecuali bagi yang membutuhkan buku kongres dan sertifikat ada biaya kontribusi sebesar Rp.100.000,- yang di luar kota Jakarta ada penawaran paket, silahkan baca di sini

Dalam kesempatan ini, IPC (Independen Product Consultan) Tahitian Noni International yang tergabung dalam Grup Hendra Suwito ikut berpartisipasi dalam ajang Kongres Internasional tersebut sebagai salah satu sponsorship 39th IVU - World Vegetarian Congress.

 

Adapun Acara Promo Kongres Via Metro TV, antara lain sebagai berikut :
  1. Tayangan berita liputan gizi setelah lebaran dan preview congress di Berita pagi Metro Xinwen, pada tanggal 18 September 2010, Sabtu Jam 10:30 pagi oleh Reporter Semi yang mewawancara singkat Drs. Susianto Tseng, MKM, Candidate Doctor.
  2. Tayangan Healthy Life - Metrotv program, pada tanggal 22 September 2010, Rabu pagi jam 8:00 - 9:00 oleh Rani talkshow bersama Drs. Susianto Tseng, MKM, Candidate Doctor dan Dr. Mien Karmini Mahmud, MS, APU dengan Demo Cooking dari Chef Volunteer IVS Ibu Lie Wan Cen dan Ibu Yenny Halim.
  3. Tayangan Kreasi Dapur Sehat - DAAI TV Program, pada tanggal 18, 25 Sep 2010 dan 02 Oktober 2010, Sabtu Jam 10.00 pagi yang dibimbing oleh Drs. Susianto Tseng, MKM, Candidate Doctor
  4. Tayangan ulang Kreasi Dapur Sehat - DAAI TV Program, pada tanggal 22 dan 29 September 2010, Rabu Jam 17.30 Sore yang dibimbing oleh Drs. Susianto Tseng, MKM, Candidate Doctor.
  5. Tayangan ulang Kreasi Dapur Sehat - DAAI TV Program, pada tanggal 23 dan 30 September 2010, Kamis Jam 12.30 Sore yang dibimbing oleh Drs. Susianto Tseng, MKM, Candidate Doctor.
  6. Tapping Healthy Life - Metrotv Program, pada tanggal 02 October 2010, Sabtu Jam 10 - 10.30 pagi, Talkshow bersama Drs. Susianto Tseng, MKM, Candidate Doctor, Mr. John Davis dan Mr. George Jacobs, PhD.
  7. Tapping Healthy Life - Metrotv Program, pada tanggal 02 October 2010, Sabtu Jam 12.00 - 13.00 Siang, Cooking Demo bersama Ms. Mohana Gill, Loh Yeow Nguan, Dr. Mien Karmini Mahmud, MS, APU. and Ms. Maria Rovarola
  8. Tapping Dunia Sehat - DAAI TV Program, pada tanggal 02 October 2010, Sabtu Jam 14.00 - 15.00 Siang, Talkshow dalam Bahasa Mandarin bersama Prof. Duo Li dan Mr.Jeff Zhou.
  9. Tapping Dunia Sehat - DAAI TV Program, pada tanggal 04 October 2010, Sabtu Jam 12.00 - 13.00 Siang, Cooking Demo bersama Ms. Maria Rovarola, Helda Mailoa, SST.Gizi, MM, drg. Chindy Tanjung.
  10. Press Conference 39th IVU World Vegetarian Congress 2010, mengundang para wartawan pada tanggal 24 September 2010, Jam 14:00 Siang - Sampai Selesai.
Informasi selengkapnya silahkan klik http://www.wvc2010.org/

Print this post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar